Setelah Anda mengirimkan format pesanan maka kami akan segera memproses pesanan Anda baik itu (ketersediaan produk_ongkos kirim_total belanja), lalu kami akan memberikan informasi mengenai proses pembayarannya. Saat ini kami hanya memiliki dua (2) alternatif pembayaran, yaitu melalui bank BRI dan Mandiri dan inilah beberapa nomer rekening yang dapat Anda gunakan untuk pembayaran :

Nomer Rekening

Bank BRI
Nama : Muhammad Rijalul Wathoni
No.Rek : 7675-01-002181-53-9

Bank Mandiri
Nama : Anisa Dian Rahmaningrum
No.Rek : 90-000-01437-36-8

Ketentuan Pembayaran

1. Pembeli wajib membayar/mentransfer sesuai dengan jumlah yang telah kami hitungkan sejak awal, dan apabila uang yang dikirimkan tidak sesuai dengan perjanjian awal maka barang belum bisa kami kirim.
2. Pembeli wajib konfirmasi dan mengirimkan bukti pembayarannya kepada kami dengan format (nama lengkap_nama bank_jumlah yang dibayarkan)
3. Untuk hari senin - kamis pembayaran maksimal jam 12.00 WIB, Jumat- sabtu maksimal jam 11.00 WIB. Apabila Anda membayar diluar jam tersebut maka akan ikut pengiriman dihari berikutnya. 
4. Kami hanya melayani pembayaran melalui banking/transfer.
5. Kami sarankan untuk membayar tidak beda bank, karena berdasarkan pengalaman kami, uang yang ditransfer beda bank sering kami uang tidak masuk hingga 1bulan lebih. 

Posting Komentar

 
Top